Tarif Transfer Bank BRI Terbaru 2018

Berapa Biaya (Tarif) Transfer di Bank BRI ? - Sebagaimana bank lainnya, bahwa setiap transaksi menggunakan jasa layanan bank maka anda akan di kenaan biaya administrasi yang besarnya di tentukan masing masing bank. Transfer dana dapat di lakukan dari bank BRI ke sesama BRI atau dari BRI ke bank lain.



Tarif Transfer Bank BRI

Transfer pada halaman ini kami kelompokkan dalam Istilah perbankan sebagai berikut:

1.) Warkat

Warkat yaitu suatu catatan tertulis, terekam, tergambar, tercetak yang dibuat orang dalam ranggka untuk membantu ingatan. Warkat juga dapat dikatakan sebagai alat pembayaran bukan tunai yang diperhitungkan melalui Kliring.


2.) RTGS

RTGS kepanjangan dari Real-Time Gross Settlement yang menawarkan transfer nominal dalam jumlah besar biasanya ratusan juta rupiah


3.) BI - SSSS

BI-SSSS merupakan sarana transaksi dengan Bank Indonesia termasuk penatausahaannya dan penatausahaan Surat Berharga secara elektronik dan terhubung langsung antara Peserta, Penyelenggara dan Sistem Bank Indonesia - Real Time Gross Settlement (Sistem BI-RTGS). BI-SSSS menggabungkan sistem transaksi Bank Indonesia dengan sistem penatausahaan Surat Berharga. (read more : www.bi.go.id)

4.) BI ETP

Sistem Bank Indonesia-Electronic Trading Platform(Sistem BI (Sistem BI (Sistem BI-ETP) Sistem BI-ETP adalah infrastruktur yang digunakan sebagai sarana Transaksi yang dilakukan secara elektronik.

NO
Warkat
TARIF
BI ke BRI (Rp)
BRI ke Nasabah (Rp)
Keterangan
l
Kliring
Nasabah
750 / Transaksi
5,000 / Transaksi

Non Nasabah
750 / Transaksi
5,000/Transaksi

Warkat yang ditolak
a. Saldo Tidak Cukup
1,000 / Transaksi
125,000/Transaksi

b. Alasan Lain
1,000 / Transaksi
100,000/Transaksi

2
RTGS
Nasabah
9.0      ( Pukul 06.30 - 10.00 WIB) 18,000 (> Pukul 10.00 - 14.00 WIB)
23.0 (> Pukul 14.00 - Cut Off)
30,000

Non Nasabah
35,000
+ PPN 10 %

3
BI - SSSS
23,000 / Transaksi
30,300/Transaksi
Termasuk PPN 10 % dan Fee Agen





4
BI - ETP
Pengiriman penawaran/6/ddmg
Rp23.000,00
-

Koreksi bidding
Rp23.CCO.OO
Penerimaan atau penolakan atas transaksi
Rp23.000,00

[ Baca Juga : Biaya Adm. Transaksi Bank BRI Terbaru 2017 - 2018 ]

Demikianlah Trarif transfer yang berlaku di bank BRI meliputi Warkat, RTGS, BI-SSSS dan BI-ETP, yang berhasil kami update melalui situs resmi bank BRI.

Sumber : http://bri.co.id
Advertisement
Tarif Transfer Bank BRI Terbaru 2018
Buka Komentar