Apa Itu BNI Kartu Tunai? Apa Syarat Mengajukan BNI Kartu Tunai - Banyak macam kredit yang ditawarkan oleh bank BNI, namun menurut saya BNI Kartu Tunai ini paling simple dan tidak repot dan yang paling utama lagi adalah tidak harus menggunakan agunan berupa jaminan sertifikat rumah dan bangunan. Untuk lebih jelasnya bisa anda baca ulasannya di bawah ini..
Merupakan Kredit Tanpa Agunan dengan media pencairan dana/pinjaman berupa kartu yang khusus diterbitkan untuk kebutuhan uang tunai Anda.Pencairan dana/pinjaman dapat dilakukan di ATM BNI atau Kantor Cabang BNI* dan langsung dapat dicicil melalui ATM BNI atau Kantor Cabang BNI*
Klik Untuk Perbesar
Keterangan
Limit BNI Kartu Tunai Anda akan terisi kembali setelah Anda melakukan pembayaran sesuai dengan nominal tagihan yang Anda bayarkan. Anda dapat kembali melakukan transaksi penarikan uang tunai sesuai limit BNI Kartu Tunai yang tersedia.
1. BNI Kartu Tunai Gold
2. BNI Kartu Tunai Platinum
10% dr transaksi non cicilan (penarikan tunai/reguler fund transfer) atau minimum Rp 50.000,-; ditambah sejumlah cicilan bulanan dan/atau biaya, denda, biaya administrasi, bunga, perisaiplus dan/atau pembayaran minimum bulan sebelumnya (jika ada).
Ilustrasi perhitungan minimum payment BNI Kartu Tunai:
Minimum Payment
= (10% x (500.000+650.000+1.000.000)) + (10.000+12.913+2.085)
= (10% x 2.150.000) + 24.998
= 215.000 + 24.998
= 239.998
Ilustrasi II - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat transaksi non cicilan (penarikan tunai/fund transfer) dan cicilan
Minimum Payment
= (10% x 1.000.000) + (108.333) + (8.125+10.000+10.129+970)
= 100.000 + 108.333 + 29.224
= 237.557
Ilustrasi III - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat kelebihan pemakaian dari limit (overlimit)
Minimum Payment
= (10% x (8.000.000+200.000)) + (10.000+40.000+118.471+49.786) + 387.490
= (10% x 8.200.000) + 218.257 + 387.490
= 820.000 + 605.747
= 1.425.747
Ilustrasi IV - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat transaksi cicilan saja
Minimum Payment
= (125.000+233.333) + (8.750+9.375+8.809)
= 358.333 + 26.934
= 385.267
Ilustrasi V - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat biaya/denda/biaya administrasi/bunga/perisaiplus saja
Minimum Payment
= (10.000+100.000+660)
= 110.660
Begitulah info lengkap Apa Itu BNI Kartu Tunai, Syarat Mengajukan BNI Kartu Tunai, nantikan onfo perbankan lainnya hanya di sini.
Reverensi: http://bni.co.id/id-id/bankingservice/consumer/pinjaman/bnikartutunai.aspx
Keuntungan BNI Kartu Tunai
- Pencairan tidak terikat jangka waktu dan dapat dipergunakan sesuai limit yang tersedia.
- Bunga ringan.
- Bebas Biaya Administrasi di tahun pertama dan Bebas Biaya Administrasi untuk tahun berikutnya jika ada transaksi penarikan atau penggunaan di tahun sebelumnya.
- Fasilitas cicilan tetap mulai dari 3, 6, 12, 24 atau 36 bulan.
- Transaksi penarikan tunai dapat langsung diubah menjadi cicilan tetap yaitu melalui ATM BNI dengan memilih Menu Lainnya, kemudian pilih Menu Cicilan BNI Kartu Tunai, atau melalui Petugas Teller Kantor Cabang BNI*. Untuk merubah transaksi reguler menjadi cicilan tetap dapat dilakukan dengan menghubungi Layanan 24 Jam BNI Call 1500046.
- Keleluasaan dalam pilihan pembayaran (minimum pembayaran 10% dari total tagihan baru atau minimum Rp 50.000,- ditambah cicilan tetap dan/atau pembayaran minimum tertunggak).
- Kemudahan pembayaran tagihan.
- Kemudahan menerima lembar penagihan melalui e-mail pribadi setiap bulan (fasilitas e-billing).
Informasi Biaya BNI Kartu Tunai
Klik Untuk Perbesar
Keterangan
- * Bebas Biaya Administrasi di tahun pertama dan Bebas Biaya Administrasi untuk tahun berikutnya jika ada transaksi penarikan atau penggunaan di tahun sebelumnya.
- ** Pelampauan batas kredit dikarenakan munculnya bunga, biaya atau denda.
- *** Pemegang BNI Kartu Tunai wajib menjadi Peserta Asuransi PerisaiPlus untuk memberikan perlindungan terhadap tagihan BNI Kartu Tunai apabila terjadi risiko kematian, cacat (ketidakmampuan sementara), dan cacat tetap akibat sakit/kecelakaan serta tambahan benefit perlindungan terhadap 40 penyakit kritis (Critical Illness).
- ****Efektif per Februari 2017, pembayaran minimum BNI Kartu Tunai disesuaikan menjadi 10% dari transaksi non cicilan (penarikan tunai/reguler fund transfer) atau minimum Rp 50.000,- ditambah cicilan bulanan dan/atau biaya, denda, biaya administrasi, bunga, perisaiplus dan/atau pembayaran minimum bulan sebelumnya (jika ada).
Perhitungan Pinjaman & Ilustrasi Pinjaman Revolving BNI Kartu Tunai
Limit BNI Kartu Tunai Anda akan terisi kembali setelah Anda melakukan pembayaran sesuai dengan nominal tagihan yang Anda bayarkan. Anda dapat kembali melakukan transaksi penarikan uang tunai sesuai limit BNI Kartu Tunai yang tersedia.
Simulasi Angsuran BNI Kartu Tunai
1. BNI Kartu Tunai Gold
2. BNI Kartu Tunai PlatinumPersyaratan Dokumen Pengajun BNI Kartu Tunai
Penyesuaian Minimum Payment BNI Kartu Tunai
Penyesuaian perhitungan minimum payment BNI Kartu Tunai menjadi:10% dr transaksi non cicilan (penarikan tunai/reguler fund transfer) atau minimum Rp 50.000,-; ditambah sejumlah cicilan bulanan dan/atau biaya, denda, biaya administrasi, bunga, perisaiplus dan/atau pembayaran minimum bulan sebelumnya (jika ada).
Ilustrasi perhitungan minimum payment BNI Kartu Tunai:
Ilustrasi I - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat transaksi tarik tunai (non cicilan)
No.
|
Rincian Transaksi di Lembar Penagihan
|
Jumlah (Rp)
|
1.
|
Transaksi Tarik Tunai I
|
500.000
|
2.
|
Transaksi Tarik Tunai II
|
650.000
|
3.
|
Transaksi Tarik Tunai III
|
1.000.000
|
4.
|
Biaya Cetak Tagihan
|
10.000
|
5.
|
PerisaiPlus
|
12.913
|
6.
|
Bunga Tarik Tunai
|
2.085
|
= (10% x (500.000+650.000+1.000.000)) + (10.000+12.913+2.085)
= (10% x 2.150.000) + 24.998
= 215.000 + 24.998
= 239.998
Ilustrasi II - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat transaksi non cicilan (penarikan tunai/fund transfer) dan cicilan
No.
|
Rincian Transaksi di Lembar Penagihan
|
Jumlah (Rp)
|
1.
|
Transaksi Tarik Tunai
|
1.000.000
|
2.
|
Pokok Cicilan
|
108.333
|
3.
|
Bunga Cicilan
|
8.125
|
4.
|
Biaya Cetak Tagihan
|
10.000
|
5.
|
PerisaiPlus
|
10.129
|
6.
|
Bunga Tarik Tunai
|
970
|
= (10% x 1.000.000) + (108.333) + (8.125+10.000+10.129+970)
= 100.000 + 108.333 + 29.224
= 237.557
Ilustrasi III - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat kelebihan pemakaian dari limit (overlimit)
No.
|
Rincian Transaksi di Lembar Penagihan
|
Jumlah (Rp)
|
1.
|
Transaksi Tarik Tunai I
|
8.000.000
|
2.
|
Transaksi Fund Transfer
|
200.000
|
3.
|
Biaya Cetak Tagihan
|
10.000
|
4.
|
Denda Pelampauan Batas Kredit
|
40.000
|
5.
|
Bunga Tarik Tunai & Transfer
|
118.471
|
6.
|
PerisaiPlus
|
49.786
|
7.
|
Kelebihan Pemakaian dari Limit
|
387.490
|
= (10% x (8.000.000+200.000)) + (10.000+40.000+118.471+49.786) + 387.490
= (10% x 8.200.000) + 218.257 + 387.490
= 820.000 + 605.747
= 1.425.747
Ilustrasi IV - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat transaksi cicilan saja
No.
|
Rincian Transaksi di Lembar Penagihan
|
Jumlah (Rp)
|
1.
|
Pokok Cicilan I
|
125.000
|
2.
|
Pokok Cicilan II
|
233.333
|
3.
|
Bunga Cicilan I
|
8.750
|
4.
|
Bunga Cicilan II
|
9.375
|
5.
|
PerisaiPlus
|
8.809
|
= (125.000+233.333) + (8.750+9.375+8.809)
= 358.333 + 26.934
= 385.267
Ilustrasi V - Perhitungan Minimum Payment apabila terdapat biaya/denda/biaya administrasi/bunga/perisaiplus saja
No.
|
Rincian Transaksi di Lembar Penagihan
|
Jumlah (Rp)
|
1.
|
Biaya Cetak Tagihan
|
10.000
|
2.
|
Biaya Administrasi
|
100.000
|
3.
|
PerisaiPlus
|
660
|
= (10.000+100.000+660)
= 110.660
<< Baca Juga: Alamat Lengkap BNI WeekEnd hari Sabtu - Minggu Buka di Indonesia >>
Begitulah info lengkap Apa Itu BNI Kartu Tunai, Syarat Mengajukan BNI Kartu Tunai, nantikan onfo perbankan lainnya hanya di sini.
Reverensi: http://bni.co.id/id-id/bankingservice/consumer/pinjaman/bnikartutunai.aspx
Advertisement