Cara SMS Banking BRI Bayar Tagihan Telkom

Bagaima Cara (Format) SMS Banking BRI Bayar Tagihan Telkom? - Sebagaimana kita ketahui, segala pembayaran tagihan saat ini dapat di lakukan melalui HP saja seperti tagihan PLN paskabayar, PDAM, TV berbayar, termasuk juga tagihan Telkom, bisa menggunakan Aplikasi BRI Mobile dan juga bisa menggunakan cara sms manual di ketik sepaerti biasanya, lalu kirim ke nomor 3300.

Pastika nomor anda sudah terdaftar di bank BRI agar dapat digunakan SMS Banking BRI dan saldo tercukupi, memiliki Rekening Tabungan BRI (BritAma, BritAma Junio atau Simpedes) dan Giro (Perorangan) yang memiliki Kartu ATM BRI (Kartu BRI) dalam status aktif. Berikut ini adalah format SMS Banking BRI bayar tagihan Telkom..

Cara SMS Banking BRI Bayar Tagihan Telkom

Jenis TransaksiFormatContoh
Bayar Tagihan TelkomBAYAR <spasi> TELKOM <spasi> Kode Area+Nomor Telepon <spasi> PINBayar Telkom 02242933342 123456
Baca Juga : Cara (Format) SMS Banking BRI Ganti PIN

Demikianlah format transaksi SMS Banking BRI manual Cara SMS Banking BRI Ganti PIN yang di kirim ke nomor center 3300, jika ada kesulitan atau masalah misalnya transaksi gagal, bisa menghubungi kontak : 14017 / 1500017
Advertisement
Cara SMS Banking BRI Bayar Tagihan Telkom
Buka Komentar